Gagal Qurban
Tahun ini aku gagal mempertahankan tradisi keluarga kecilku untuk berqurban. Ya, selama beberapa tahun belakangan tradisi ini bisa berjalan, sesulit apapun. Namun ternyata tahun ini situasinya cukup sulit. Beasiswa Dikti belum turun sampai saat-saat terakhir dan membuat kami memakan tabungan. Yah semoga para pengelola beasiswa sadar bahwa kelalaian dan ketidakbecusan mereka menyusahkan orang lain, bahkan untuk beribadah.