Lanjut ke konten
Artikel 74

Karir dan Remunerasi Dosen di Indonesia (III)

Pegawai Kemendikbud dipastikan akan mendapatkan tunjangan kinerja mulai tahun ini, dihitung dari Bulan Juli. DPR sudah menyetujui anggaran untuk tunjangan kinerja sebesar Rp989,84 miliar. Ada beberapa hal yang bisa kita diskusikan dengan mengacu kepada pemberlakuan tunjangan kinerja di beberapa instansi lain dan beberapa data terbatas. 1. Apakah Guru akan menerima? Sepertinya tidak. Guru bukanlah pegawai Kemendikbud tetapi pegawai Pemerintah  Daerah. Bukan […]

Politiks 0

Segitiga Anti Perubahan

Ada segitiga yang membentuk lingkaran  segitiga setan anti perubahan. Segi pertama adalah penguasa yang tak punya leadership dan tamak, segi kedua aparat yang korup dan inkompeten, dan segi ketiga adalah rakyat yang penakut dan pencemooh. Ketiganya kemudian bersitemali dalam sistem yang bobrok. Perubahan bisa dimulai dari salah satu segi-nya. Namun kadangkala dua segi yang lain bisa berubah atau mempertahankan situasi […]

Artikel 0

Gagal Qurban

Tahun ini aku gagal mempertahankan tradisi keluarga kecilku untuk berqurban. Ya, selama beberapa tahun belakangan tradisi ini bisa berjalan, sesulit apapun. Namun  ternyata tahun ini situasinya cukup sulit. Beasiswa Dikti belum turun sampai saat-saat terakhir dan membuat kami memakan tabungan. Yah semoga para pengelola beasiswa sadar bahwa kelalaian dan ketidakbecusan mereka menyusahkan orang lain, bahkan untuk beribadah.

Artikel 0

Beasiswa Belum Datang

Saya geram sekali. Sampai hari ini beasiswa belum masuk ke rekening. Dikti pernah menyampaikan kalau namaku masuk list teroris dan aku diminta mengkonfirmasi beberapa data. Setahun lalu hal serupa terjadi dan proses cepat karena aku berkomunikasi langsung dengan CS Bank Mandiri Kemdikbud sehingga dua hari setelah klarifikasi uang masuk ke rekening. Dan ini sudah dua minggu sejak klarifikasi. Memalukan sekali, […]

Artikel 0

Bakwan Malas

Masih soal bakwan. Aku menyebutnya bakwan malas. Ya, karena bikinnya lebih gampang, cukup campur sayur dalam porsi banyak dengan tepung terigu, ditambah garam sedikit. Tambahkan air, dan goreng segumpal-segumpal (hm […]

Perdosenan dan Perguruan Tinggi 1

Informasi tentang Laman Acuan Jurnal Ilmiah

Repost dari  : http://pak.dikti.go.id/portal/?p=115 Sebagai informasi, Kami sampaikan beberapa laman yang sering diacu oleh jurnal ilmiah: 1. ISI Knowledge -Thomson Reuter (USA ) 2. SCOPUS (Netherland), http://www.scimagojr.com 3. Microsoft Academic Search, http://academic.research.microsoft.com 4. Ulrich’sPeriodicals Directory (Proquest) 5. Academic Search Complete (EBSCO) 6. Zentralblatt MATH ( Springer – Verlag) 7. DOAJ (Lund University Swedia) 8. Peridoque (EP Lausanne Switzerland) 9. SHERPA/RoMEO (Nottingham University, […]

Artikel 0

Banten Hamil Tua?

Ada perubahan politik di Banten. Beberapa hari lalu KPK menangkap beberapa orang, termasuk TCW, adik Gubernur Banten. Kemarin Gubernur juga dicekal oleh KPK dan tidak menutup kemungkinan menjadi tersangka. Saya yakin ini peristiwa yang bukan kebetulan, tapi direncanakan oleh KPK. Peristiwa ini TKP-nya di Jakarta, cukup berjarak dari Serang sehingga awak KPK memiliki resiko kecil dihajar jawara. Nyonya TCW, walikota […]

Artikel 0

Kang Emil dan PKS

Kang Emil (Ridwan Kamil) nampaknya lumayan bisa mengangkat kepercayaan diri kawan-kawan PKS. Beberapa aktivitas Emil di awal pemerintahannya terekspos di media dan mendapat respon positif dari banyak kalangan, terutama kelas menengah. Nampaknya ini menjadi pelipur lara setelah PKS ditusuk sampai ke jantungnya oleh kasus korupsi impor sapi yang menyeret mantan Presiden PKS dan juga Ketua Dewan Syuro beserta anaknya. Belum […]

Artikel 0

Sabar…

Tiada hari tanpa mengecek rekening beasiswa. Bahkan sehari kadang tiga atau empat kali. Pengelolaan beasiswa luar negeri dikti memang buruk. Sudah begitu, transfer beasiswa ke rekening terhambat nama saya yang ke-arab-araban: Abdul Hamid. Yups nama tersebut katanya sama dengan nama seorang petinggi organisasi teloris paling terkenal sejagat raya. Jadilah perlu klarifikasi berbagai hal dan tambahan waktu lagi untuk bisa menerima […]