Lanjut ke konten
dunia jepun 0

Anime-anime Terbaik dan Menyenangkan (Menurut saya)

Ada yang menanyakan, apa saja anime yang menyenangkan? Tentu saja banyak. Namun menurut saya, salah satu yang terbaik adalah anime-anime karya studio ghibli. Ceritanya bagus dan gambarnya indah. Serta biasanya memiliki kedalaman makna yang, entahlah… sulit diceritakan, namun bisa dirasakan setelah nonton. Hayao Miyazaki — orang di belakang karya-karya tersebut – memang jenius. Memang ada yang suram seperti Grave of […]

Curhat 0

Masak Ayam Goreng Kremes

Lagi bosen dengan ayam goreng tepung, opor dan soto. Tiba-tiba pengen ayam kremes. Baca beberapa situs yang menyediakan resep online, akhirnya terjun ke dapur. Dimulai dari memotong ayam beku yang sudah mencair. Oh ya, ayamnya beli di mesjid Kyoto, ada cap halalnya. Kemudian menyiapkan bumbu ayam goreng. Aku mencampur bumbu ayam goreng bikinan sendiri (bawang putih, bawang merah, garam, dan […]

Artikel 0

Anime Tersedih

Ini adalah anime tersedih yang pernah saya tonton.  Soal kualitas, pasti bagus karena karya studio Ghibli. Ceritanya tentang dua anak Kolonel angkatan laut Jepun yang menjadi korban perang dunia kedua di Jepun. Ibunya yang sakit jantung meninggal kena serangan bom Amerika.  Mereka mesti bertahan hidup, dan akhirnya … Kalau anaknya nonton tolong ditemani ya, trus siapkan tisu juga. Ini bisa […]

Artikel 0

Integritas Seorang Intelektual [Mahasiswa Indonesia, 1 Maret 1969]

Integritas Seorang Intelektual *Oleh M.T. Zen “Men are fighting ever values, but not in a meaningless struggle; they do so in a living and meaningful history” Eric Weil Di sekitar tahun 1939 Albert Einstein pernah berkata:  “janganlah sekali-kali engkau melakukan sesuatu yang bertentangan dengan hati nuranimu sekalipun negara memaksakan”. Jauh sebelumnya, dalam kitab suci telah pula tercatatat bahwa pada ketika […]

Artikel 0

Selamat Mudik

Beruntunglah orang-orang yang mudik Saya sendiri tak bisa mudik. Dulu biasanya saya dan keluarga mudik bergantian. Jika tahun ini ke Surabaya, maka tahun depannya ke Pandeglang. Demikian berganti-gantian, demi keadilan. Ini tahun kedua kami tak mudik. Lebaran dihabiskan di Jepun saja. Tiketnya mihil dan berada dalam tekanan menulis disertasi. Tahun lalu kami berkunjung ke Hiroshima, menengok Kakak dan keluarganya yang […]

Politiks 0

Bursa Menteri Kabinet Jokowi

Setelah penetapan oleh KPU, pembentukan kabinet menjadi proses yang menarik diamati. Menarik karena di tahun ini nampaknya ekspektasi publik amat tinggi untuk hadirnya sebuah kabinet yang diisi orang-orang yang kompeten. Lima tahun lalu, nyaris tak ada kejutan dalam pembentukan kabinet SBY jilid ke dua. Menteri-menteri adalah representasi dari partai politik yang bergabung dalam koalisi. Tak heran jika banyak orang kompeten […]